Cara memasang installer windows ke Flashdisk

Install Windows melalui Flashdisk,
Biasa di gunakan untuk PC tanpa DVD ROOM, atau Netbook yang tidak memiliki DVD ROOM.

Syarat :
- Windows berbentuk ISO
Jika belum tau cara membuat Windows CD menjadi ISO baca Membuat ISO dari DVD / CD.
- Software "Wintoflash" download disini pilihan teratas.
Ada berbagai macam software yang bisa di gunakan, tapi saya lebih merekomendasikan ini.
- Flashdisk minimal 1 Giga untuk Windows XP, dan 4 Giga untuk Windows 7, 8 dan Vista.



Setelah beres download Wintoflash, Extract dan buka Wintoflash.exe.
Pilih Free license dan tunggu hingga muncul iklan (sebelum iklan muncul tidak akan bisa klik next)
Jika sudah tampil gambar seperti di bawah ini, Wintoflash siap digunakan.















Pilih "Advanced Mode" menggunakan versi  0.8.0059. ( versi lain kurang lebih sama saja )
































































































Flashdisk siap di gunakan.
Cara menggunakannya,
baca Cara install windows melalui Flashdisk
Agar Flashdisk tetap dapat di gunakan tanpa mengganggu data instalasi,
baca Cara mengamankan Installer Data Windows dalam Flashdisk.

SELAMAT MENCOBA!!!

Baca juga Mengatasi File is too large pada flashdisk
Baca juga Cara merubah Flashdisk menjadi ram

Post Comment